Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Memanfaatkan Komoditas Lokal, Mahasiswa Pendidikan Tata Boga UM Ciptakan dan Pamerkan Produk Hasil Inovasi Melalui Karya Cipta Boga 2024

26 Oktober 2024   14:35 Diperbarui: 26 Oktober 2024   15:02 309 0
Malang, 17 Oktober 2024 -- Gedung Sasana Budaya Universitas Negeri Malang menjadi saksi atas terselenggaranya Karya Cipta Boga 2024 oleh 96 Mahasiswa Jurusan Pendidikan Tata Boga angkatan 2022. Acara ini mengangkat tema "Edukasi, Literasi, dan Inovasi Bahan Pangan Lokal: Menuju Ketahanan Pangan Berkelanjutan". Acara ini berhasil menarik perhatian berbagai kalangan, mulai dari mahasiswa hingga masyarakat umum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun