Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Jangan Keliru, Ternyata Ini Bedanya Halusinasi dan Delusi

10 April 2023   18:50 Diperbarui: 10 April 2023   18:51 242 2
Penderita gangguan mental semakin bertambah setiap tahunnya. Hal ini diperkuat oleh survei Indonesia National Adolescent Mental Health Survey (I-NAMHS) pada 2022 yang mengungkapkan satu dari tiga remaja Indonesia memiliki masalah kesehatan mental dengan gejala dan pemicu yang berbeda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun