Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Memperindah Cafe, PMM UMM Tematik Bumdes Rejo Jaya Abadi Kelompok 12 Ikut Serta dalam Perencanaan Warung Kopi yang Sederhana dan Minimalis

31 Januari 2023   22:55 Diperbarui: 30 Maret 2023   11:07 124 0
Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) ini adalah untuk mengaplikasikan Hilirisasi hasil Penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). PMM sendiri bertujuan untuk mengembangkan Usaha BUMDES Rejo Jaya Abadi.Kegiatan PMM ini dinaungi oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (DPPM) Universitas Muhammadiyah Malang  Dan Dosen Pembimbing Lapangan yaitu Bapak Ganjar Adhywirawan Sutarjo, M.P. Kami Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang dengan kelompok PMM Tematik kelompok 12 yang beranggotakan 5 orang yaitu, Medianti Rizky Amalia, Adela Pramudita, Shella Kharisma, Farhan Adim Aditiya, dan Dimas Rengga Nivara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun