Bulan Ramadhan tinggal menghitung hari. Berkah menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1440 H dirasakan penuh kegembiraan oleh umat muslim di seluruh dunia. Tak terkecuali di Indonesia yang memiliki kebiasaan atau tradisi di setiap daerah masing-masing dalam menyambut bulan penuh ampunan ini.
KEMBALI KE ARTIKEL