Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan

Seribu Kali Sehari

3 Juni 2012   23:49 Diperbarui: 25 Juni 2015   04:25 83 0
Seperti biasa, pagi ini aku bangun tidur jam setengah empat. Tapi masih agak males-malesan jadi mulai bangkit dari tempat tidurku sekitar jam empat kurang sepuluh. Segera ku ambil wudlu, setelah itu shalat tahajud dua rakaat. Tak lupa ku bersalawat seribu kali buat sang sanjungan n idola, Muhammad. Ini adalah pesan dari kedua orang tuaku untuk membaca minimal 1000x salawat sehari, kalo bisa dibaca setelah shalat tahajud. Orang tuaku bilang, kalo aku bisa mengamalkannya secara langgeng, insyaAllah hidupku akan selalu diberi ketenangan dan kedamaian. Ya siapa yang ga mau dikasih ketenangan dalam hidup? Hehe. Tapi terlepas dari berbagai fadlilah yang ada di dalamnya, aku akan mengamalkannya sebagai salah satu wujud dari rasa cintaku pada beliau.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun