Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) bukan hanya sekadar kewajiban akademik, melainkan juga kesempatan bagi mahasiswa untuk memberikan kontribusi nyata bagi masyarakat. Mahasiswa Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta yang melaksanakan KKN di Padukuhan Blumbang telah membuktikan hal tersebut. Selama satu bulan, mereka telah menjalankan berbagai program kerja yang berfokus pada peningkatan kualitas hidup masyarakat desa, baik dari segi lingkungan, kesehatan, pendidikan, maupun ekonomi.
KEMBALI KE ARTIKEL