Menjadi seorang penulis, bukanlah perkara yang sulit. Menjadi seorang penulis, juga bukan perkara yang besar. Mengapa demikian? Seperti penegasan Kuntowijoyo, hanya ada tiga syarat untuk menjadi seorang penulis. Ketiga syarat tersebut adalah menulis, menulis, dan menulis.
KEMBALI KE ARTIKEL