Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Bergandengan Tangan, Berbagi Harapan untuk Sesama

23 Mei 2019   09:50 Diperbarui: 23 Mei 2019   10:12 58 16
Sekitar 2 juta orang kini diambang kemiskinan dan pengangguran dengan akses kesehatan, pendidikan, air dan listrik yang terbatas. Dilansir dari un.org, ribuan korban telah jatuh semenjak protes yang dilakukan Palestina untuk membela negerinya. Angka ini ditambah dengan jutaan orang yang tengah diambang kemiskinan dan pengangguran berikut dengan anak-anak muda yang masih berkeinginan untuk mempunyai masa depan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun