Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

"Tolong Selamatkan Habitatku"

12 Januari 2022   13:05 Diperbarui: 17 Januari 2022   15:19 1615 3
Indonesia merupakan negara yang memiliki berbagai jenis satwa, flora, dan fauna. Salah satu satwa yang ada di Indonesia yaitu owa ungko (Hylobates agilis). Owa ungko merupakan sejenis kera arboreal yang termasuk ke dalam suku Hylobatidae merupakan jenis satwa primata yang ada di Indonesia. Di dunia terdapat kurang lebih 200 jenis primata,40 jenis atau hampir 25 % diantaranya hidup di Indonesia.Ada banyak jenis owa ungko yang tersebar di beberapa daerah di Indonesia diantaranya ada owa jawa (Hylobates moloch), ungko kalimantan atau kalaweit (Hylobates albibarbis). Persebaran habitat owa ungko terdapat di semenanjung Malaysia, Thailand dan juga di Indonesia tepatnya di pulau Sumatra dan Kalimantan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun