Diusia yang baru ini saya mencoba untuk menjadi versi yang lebih baik lagi dari tahun-tahun sebelumnya. Salah satu hal yang ingin saya capai yaitu pola hidup sehat. Buku dari Jessie Inchausp judulnya "glucose revolution", sangat menginspirasi dan relatable dengan permasalahan diri ini yakni berat badannya memasuki pre-obesitas dan selalu merasakan lapar. Atau bisa mendengarkan podcast Inchausp ini dilink berikut.
KEMBALI KE ARTIKEL