Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie Pilihan

Sroto Sokaraja: Kuliner Soto Khas Banyumas yang Unik dengan Bumbu Sambel Kacang

14 September 2024   12:17 Diperbarui: 14 September 2024   12:23 151 22
Belakangan, Kompasiana memberikan tantangan tema pilihan tentang kuliner dengan bumbu kacang. Tentu saja, Indonesia sebagai negara kaya suku bangsa, sudah pasti memiliki aneka ragam kuliner dengan bumbu kacang sebagai ciri khas cita rasa. Kita pasti telah familier dengan makanan sate, ketoprak, pecel, karedok, rujak, somay, gado-gado, batagor, cilok dan masih banyak lagi. Nah, kali ini saya berkenalan dengan kuliner sroto dengan bumbu sambal kacang yang menjadi ciri unik dan pembeda dari kuliner biasa. Sroto? Pake bumbu kacang? Jenis makanan apa ya? Penasaran kan?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun