Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Waspada Hoaks Obat dan Makanan

18 Agustus 2018   13:45 Diperbarui: 18 Agustus 2018   13:48 747 0
Maraknya pemberitaan di dunia maya beberapa waku lalu yang mengisukan tentang pencantuman kode E471 pada label suatu produk minuman, langsung ditanggapi serius oleh masyarakat dengan mengartikan bahwa minuman tersebut mengandung babi. Pesan berantai ini tersebar ke media sosial, masuk dari WAG 1 ke WAG lainnya. Seyogyanya, kode E471 adalah kode Bahan Tambahan Pangan Emulsifier yang telah terbukti aman dan secara resmi disetujui di negara Uni Eropa. Yang perlu digarisbawahi adalah bahwa kode E tidak ada hubungannya sama sekali dengan bahan kandungan babi dan untuk produknya sendiri telah terdaftar resmi di Badan POM. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun