Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby

Ternyata, di Dunia IT Juga Ada Kaum 'Fanatik', Loh!

23 Februari 2024   11:44 Diperbarui: 23 Februari 2024   11:49 114 1
Bagi yang sering berkutat dan memiliki minat di dunia IT khususnya programming dan software engineering, tentu tak asing lagi dengan istilah Bahasa Pemrograman. Tak dapat dipungkiri, tren Bahasa Pemrograman ikut berkembang seiring perkembangan teknologi. Bahasa pemrograman sendiri memiliki peran yang sangat penting dalam dunia pengembangan perangkat lunak. Berbagai bahasa pemrograman hadir untuk memudahkan para programmer dan software engineer untuk menciptakan berbagai jenis aplikasi dan sistem berbasis komputer.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun