Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kelompok 86 KKN UIN Walisongo Semarang Mengulas Konsep Toleransi di Gunung Kidul Melalui Podcast Lintas Agama

17 November 2021   10:15 Diperbarui: 17 November 2021   10:18 122 0
Kelompok 86 KKN RDR 77 UIN Walisongo Semarang menyelenggarakan Dialog Lintas Agama mengangkat tema Pendidikan Toleransi untuk Membentuk Kerukunan Antar Umat Beragama. Pada dialog kali ini menghadirkan dua tokoh pemuka agama yaitu Fathul Muadib, S.Pd.I (Kepala Madrasah Ibtidaiyyah YAPPI Karang Wetan, Kabupaten Gunungkidul) serta Anugrah Kristian ( Pendeta Gereja Kristen Jawa / GKJ Pugeran). Acara ini dimoderatori oleh Wahyu Rizal Saputra anggota Kelompok 86 KKN UIN Walisongo Semarang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun