Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pengetahuan Peserta Didik Tergantung Evaluasi

9 April 2015   16:53 Diperbarui: 17 Juni 2015   08:19 161 2

Dalam proses belajar mengajar evaluasi sangat penting karana Evaluasi mampu mebantu guru untuk mengetahui tingkat pengetahuaan peserta didik dan peserta didik mampu mengetahui tingkat kemampuan dirinya sendiri atau temanya,evaluasi dalam kurikulum memang tingkatnya paling bawah namun maknanya paling atas. Sekolah yang menggunakan system evaluasi jauh lebih baik dari sekolah yang tidak menggunakan system evaluasi,bagi sekolah yang tidak menggunakan metode evaluasi mulai sekarang cobak gunakan metode tersebut,

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun