Perkembangan internet membuat hampir semua hal menjadi berbentuk digital, banyak dari berbagai institusi di bidang jurnalistik mengikuti untuk membuat audiensnya lebih tertarik. Apakah Reuters "Sang Media Raksasa" sudah melakukan hal tersebut untuk mengikuti zaman yang disebut dengan "New Media".
KEMBALI KE ARTIKEL