Tentu saja, jika kapas atau wick pada alat automizer atau RDA sering putus, pengguna rokok elektrik akan merasa kesal. Suka atau tidak suka, pengguna rokok elektrik harus mangganti kapas yang baru. Wick adalah media penyimpanan cairan pada RDA, terutama jenis atomizer yang dapat Di ganti-ganti. Oleh karena itu, wick atau kapas yang sudah putus membuat kapasitas cairan tidak optimal dan dapat menyebabkan kering pada kapas yang tidak nyaman pada pengguna vape.
KEMBALI KE ARTIKEL