Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Manusiawi

4 November 2014   15:26 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:43 26 0
Manusia memang mahluk yang paling aneh, mungkin itu adalah akibat dari pergolakan hati dan pikiran, perasaan aneh datang dari mereka yang sadar dan keanehan datang dari mereka yang alpha atas apa yang mereka lakukan, psikologi subjektif memang. Tapi ini hanyalah ungkapan tentang realita yang ada, yang kadang banyak dari kita tak mau mengakuinya, berusaha menutupi dengan argument logis berlandaskan aktualisasi diri, yah terlalu ilmiah memang bila melihat maksud sebenarnya adalah sombong.

Hmmm apakah kau tahu menulis itu memang indah selalu ada keajaiban ditiap kata-katanya, ia seakan menggerakkan imajinasi pada ingatan dan kenangan yang terekam menjadi sebuah perjalanan indah yang mengagumkan, membuat sebuah jembatan kehidupan baru tentang harapan, kadang kau senang kadang kau sedih, kadang kau garang dan kadang kaupun lemah, itulah sebenarnya kawan yang membuatmu menjadi manusia seutuhnya, syukurilah itu. Yakinkan semua hikmah ada ditanganNya, yang perlu kita lakukan hanyalah mengungkapkan cinta, karena itulah ekspresi jiwa yang memberi bahagia, itulah anugrah terindah tuhan pada jiwa manusia, bila perbedaan adalah rahmat maka cinta adalah intinya, kau yakin itu???

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun