KUB Mampu Jaya merupakan sebuah usaha industri yang dibentuk dari pelatihan keterampilan untuk meningkatkan ekonomi dan taraf hidup warga. Perusahaan ini berlokasi di Jl. Kupang Gunung Timur I No.20-22, Putat Jaya, Kec. Sawahan, Kota Surabaya, Jawa Timur. KUB Mampu Jaya memproduksi barang yang berfokus pada jenis alas kaki, yaitu slipper hotel, sandal, sepatu, dan upper sandal. Produksi pada industri ini dilakukan berdasarkan make to stock dan make to order berdasarkan pesanan pelanggan, namun sebagian besar mekakukan produksi berdasarkan made to order.
KEMBALI KE ARTIKEL