Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan

Catatan Tara (Membelokkan Arah atau Mengubah Tujuan)

22 Desember 2013   12:25 Diperbarui: 24 Juni 2015   03:38 31 0
Kita selalu punya tujuan dalam hidup, dalam setiap hal kecil kehidupan. Sering kehidupan kita tidak berjalan sesuai rencana, dan akhirnya tujuan yang awal di harapkan gagal terwujud. Saya sebetulnya tidak pernah menggunakan kata gagal yang dipakai kebanyakan orang. Hal-hal yang kalian anggap gagal sebenarnya hanya tertunda. Kalian berhak dan punya kuasa penuh sebagai manusia untuk terus berusaha meraih itu atau tidak.

Ada pepatah "banyak jalan menuju Roma". Pepatah ini sering kali di gunakan ketika jalan yang kita pilih tidak bisa membawa kita ke tujuan. Pernahkah berfikir mencari tujuan lain yang akan sama hasilnya dengan tujuan awal? Jika tujuan ke Roma adalah untuk bekerja, banyak pekerjaan bagus di kota-kota lain. Dan jika tujuan itu adalah untuk berwisata, banyak tempat wisata lain yang lebih bagu. Begitu juga dengan hidup kita.

Jangan hidup terlalu kaku seakan cara dan tujuan itu hanya soal hitungan 1 + 1 = 2.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun