Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

[Resensi Buku] Sejarah Kecil, Pejuang Marjinal

20 Juni 2015   13:40 Diperbarui: 23 Juni 2015   21:43 152 0
Siapa sejatinya yang pantas disebut “pahlawan” itu? Apakah nama-nama yang berseliweran di buku-buku sejarah itu, atau mereka-mereka yang kerap diangkat-angkat oleh media? Bagaimana dengan orang-orang biasa, tapi kemudian tercatat melakukan hal-hal luar biasa dalam lintasan sejarah? Pertanyaan-pertanyaan yang coba diberi tempat oleh Hendi Jo dalam bukunya Zaman Perang – Orang Biasa dalam Sejarah Luar Biasa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun