Akhir tahun 2019 sampai sekarang Ayah mengajar di sekolah Indigrow Bandung, sebuah sekolah tumbuh kembang anak khusus disleksia dan berkebutuhan lainnya. Sekolah ini dikelola dan dikembangkan oleh dr. Purboyo Solek dan dr. Kristiantini Dewi, pasangan dokter anak yang mensosialisasikan disleksia dari 11 tahun yang lalu.
KEMBALI KE ARTIKEL