Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Pendidikan di Era Modern

30 Juli 2021   08:12 Diperbarui: 30 Juli 2021   08:45 2713 1
Pendidikan adalah suatu hal yang penting dalam kehidupan manusia, karena pendidikan adalah gerbang menuju kesuksesan umat manusia. Mengapa dapat dikatakan demikian, karena sekarang kita hidup di era modern maka pendidikan dianggap sebagai hal yang wajib dilakukan. Pendidikan pun dapat dimulai ketika kita masih bayi melalui orang tua kita yang selalu sabar membimbing kita sehingga kita tumbuh menjadi pribadi yang baik dan pintar. Pendidikan tidak hanya diperuntukan kepada orang yang pintar saja tetapi pendidikan diberikan kepada kita yang mau berusaha menjadi pintar. Siapun kita pasti sangat membutuhkan  pendidikan, karena pendidikan akan membantu kita nanti dimasa yang akan datang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun