Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Prilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Strategi Pencegahan Penyebaran Virus Covid-19

18 Agustus 2020   21:27 Diperbarui: 18 Agustus 2020   21:43 392 2
Oleh : Fitri Wulan Dari Tanjung
Fakultas : Ekonomi dan Bisnis Islam
Jurusan : Perbankan Syariah
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Kasus Covid-19 di Indonesia sangat menggemparkan masyarakat dan menimbulkan ketakutan dari berbagai kalangan masyarakat, penyaki covid 19 ini merupakan penyakit yang  disebabkan oleh virus SARS CoV-2 dengan gejala umum gangguan saluran pernafasan yang akut baik ringan maupun berat yang meliputi demam,  batuk,  sesak nafas,  kelelahan,  pilek, nyeri tenggorokan dan diare. Secara umum Penularan virus ini terjadi melalui droplet atau cairan tubuh yang terpercik pada sesorang atau benda-benda di sekitarnya yang berjarak 1-2 meter melalui batuk dan bersin.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun