Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dukung Kemajuan UMKM: Mahasiswa KKN UPN Berikan Pendampingan UMKM Botink Bon Sari

7 Juli 2022   09:42 Diperbarui: 7 Juli 2022   10:05 123 1
Surabaya (7/7/2022) -- Selama masa pandemic covid berlangsung, banyak lapangan kerja yang kian sulit dicari. Bahkan terjadi pemutusan kerja secara besar-besaran karena covid-19 yang menyebabkan kebangkrutan banyak industri perusahaan. Akibat fenomena tersebut, banyak masyarakat yang kemudian beralih ke sector ekonomi dengan membuka usaha bisnis untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Peralihan ini membuat masyarakat mulai mengembangkan bisnisnya dalam bentuk usaha menengah kecil dan menengah (umkm). Banyak masyarakat yang baru terjun dalam dunia bisnis, masih awam dalam mengembangkan usahanya agar memperoleh omzet yang memuaskan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun