Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Operasi Hitung pada Bilangan Bulat

26 Agustus 2011   21:18 Diperbarui: 26 Juni 2015   02:26 10115 0
Penanaman konsep matematika pada anak yang paling mendasar adalah tentang operasi hitung. Untuk mengajarkan konsep operasi hitung pada anak harus senantiasa memperhatikan tahap perkembangan berpikir anak. Hal ini untuk menghindari ketidaksinkronan materi dengan tahapan berpikir anak. Orang tua/guru PAUD dapat saja mulai mengenalkan konsep-konsep matematika pada anak usia pra sekolah dengan cara menyisipkan konsep matematika tersebut dalam berbagai bentuk permainan yang terstruktur.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun