Desa Randegan kini menjadi lebih hidup berkat kegiatan Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) yang dilakukan oleh mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA). Salah satu program unggulan mereka adalah pemanfaatan media sosial TikTok untuk memperkenalkan potensi desa kepada khalayak luas.
KEMBALI KE ARTIKEL