Pengaturan Jarak Tanam, Faktor Penting dalam Pengembangan Jeruk Keprok Gayo
26 September 2016 10:27Diperbarui: 26 September 2016 13:005291
Jeruk Keprok Gayo merupakan salah satu komoditi pertanian unggulan dari Dataran Tinggi Gayo yang sudah medapatkan pengakuan di tingkat nasional, melalui Keputusan Menteri Pertanian Nomor : 210/Kpts/PR.120/3/2006,Jeruk Keprok Gayo sudah dtetapkan sebagai salah satu Komoditi Unggul Nasional pada tahun 2006 yang lalu, bahkan pada tanggal 18 Juli 2016 yang lalu, komoditi ini juga sudah mendapatkan Sertifikat Indikasi Geografis (IG) dari Menteri Hukum dan HAM.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.