Tahun 2008 tepatnya Bulan Agustus saya baru mengetahu bahwa tahu dan sadar ternyata kandungan gula darah saya sangat tinggi . Saat itu ditempat saya bertugas dilakukan cek kesehatan yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan di Kota saya tinggal. Dari situ ketahuan bahwa saya mengidap penyakit Diabetes dengan kadar 600. Saat itu petugas kesehatan terkejut melihat tingginya kadar gula saya. Normal nya antara 100 sd 149 mg/dL sudah lebih 3 kali lipat. Tapi saya belum merasakan apa apa seperti pusing tau gampang ngantuk setiap pagi.
KEMBALI KE ARTIKEL