Pendidikan bukan sekadar proses hominisasi melainkan humanisasi (
DISKURSUS, Jurnal Filsafat dan Teologi, Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara, Oktober 2007). Hominisasi adalah bagaimana murid menimpa pelajaran dengan kata lain studi formal pada umumnya, sedangkan humanisasi adalah murid yang dibentuk supaya dapat olah pikir, olah rasa, dan olah kehendak.Â
KEMBALI KE ARTIKEL