Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Formulasi Tipe Kepribadian

12 Juni 2014   17:34 Diperbarui: 20 Juni 2015   04:04 136 0

Berdasarkan metode Mayers-Briggs Type Indicator(MBTI), ada empat dimensi preferensi manusia. Setiap preferensi menampilkan dua karakteristik yang berpasangan. Preferensi ini didasarkan pada beberapa hal, yaitu pemusatan perhatian(extrovert-introvert), penerimaan informasi dari luar(sensing-intuition), penarikan kesimpulan dan keputusan(thinking-feeling), serta pola hidup(judging-perceiving). Penting untuk mengetahui hal ini agar kita bisa saling memahami dan saling menghargai untuk menciptakan rasa toleran serta tidak merendahkan orang lain. Secara aplikatif, pengetahuan mengenai kepribadian ini dapat dipergunakan dalam menentukan posisi yang tepat bagi seseorang dalam suatu struktur kerja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun