Seperti yang kita ketahui bahwa Indonesia memiliki beragam suku dan budaya, sehingga hal tersebut membentuk Indonesia menjadi negara yang Demokratis. Definisi minoritas sendiri adalah kumpulan kelompok sosial yang jumlahnya lebih sedikit atau kecil. Pada dasarnya, kelompok minoritas ini akan mengalami kesulitan di terima di kelompok mayoritas, namun seperti yang kita ketahui di Indonesia sendiri memiliki hukum yang diberikan negara. Dalam pandangan hukum (Hak Asasi Manusia ) HAM memiliki tingkatan yang setara.
KEMBALI KE ARTIKEL