Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Tatkala Muridku Menulis (seri 5): Belajar dari Tissue Galon

2 Desember 2015   06:22 Diperbarui: 2 Desember 2015   06:22 45 1
Hari ini muridku, Arya Teguh Rahardjo, belajar dari sebuah tissue. Dia mencoba memposisikan andaikan dirinya adalah sebuah tissue, tentunya banyak dinamika hidup yang bisa dialami. Dia mencoba menikmati sebuah proses memanusiakan benda mati. Inilah proses empati dan simpati dalam belajar. Demikian pula, pendidikan sesungguhnya adalah proses memanusiakan manusia menuju taraf insani. Maka, marilah belajar tentang humanisme dari lingkungan sekitar kita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun