Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Jejaring Maya Cegah Wabah Berbahaya

29 September 2014   06:57 Diperbarui: 17 Juni 2015   23:07 110 0

Menurunnya daya dukung lingkungan membawa resiko langsung bagi kualitas hidup manusia. Masyarakat semakin rentan terjangkit berbagai penyakit yang ditularkan oleh organisme penular penyakit seperti nyamuk. Wabah Demam Berdarah Dengue (DBD) dan Malaria menjadi momok yang datang berulang membawa ancaman kesehatan. Upaya kuratif tidak akan efektif jika upaya pencegahan minim digalakan. Peran serta masyarakat menjadi faktor kunci menurunkan risiko kerugian kesehatan, materi bahkan nyawa dari wabah ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun