Pernahkah kamu mengamati sisa pohon yang ditebang? Di pohon itu biasanya ada lingkaran-lingkaran yang memiliki jumlah tertentu. Lingkaran-lingkaran tersebut merupakan lingkaran tahun
(annual rings). Apa itu lingkaran tahun? Mari kita bahas pada artikel ini.
KEMBALI KE ARTIKEL