Dear warga Kompasiana... hari di mana saya menulis ini adalah saat saya merasakan sedikit lega karena kondisi putra saya berangsur membaik. Di teras salah satu Rumah Sakit Swasta di kota saya, saat anak remaja usia 15 tahun yang selalu terlihat sehat dan bugar kini terbaring karena perbuatan jahil si nyamuk Aedes aegypti betina. Saya menyempatkan diri berbagi cerita dan sekedar tanda cinta saya pada keluarga besar Kompasiana.
KEMBALI KE ARTIKEL