Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Apakah Sudah Saatnya Mempertanyakan Kita Sebagai NKRI?

4 Juni 2017   20:13 Diperbarui: 24 Juli 2017   14:49 1131 2
Tulisan ini tercetus karena saya melihat hasil yang dikeluarkan lembaga survey SMRC yang melakukan survey apakah rakyat masih mendukung NKRI atau tidak. Dari hasil itu, menurut hasil survey, ada  9,2% atau sekitar 20 juta rakyat yang ingin agar dasar Negara ini tidak lagi berdasarkan Pancasila tapi Khilafah, yang jika dibandingkan dengan penduduk Singapura, jumlah ini lebih besar dari penduduk Singapura. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun