Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kearifan Lokal Te Aro Naweak Lako sebagai Upaya Masyarakat Papua dalam Mempertahankan Kelestarian Alam

7 Maret 2023   21:08 Diperbarui: 8 Maret 2023   09:11 9471 0
Kearifan lokal merupakan gagasan konsep atau ide lokal yang bersifat bijaksana yang memiliki nilai-nilai luhur yang berlaku dalam tata kehidupan masyarakat setempat. Kearifan lokal juga dapat diartikan sebagai pengetahuan atau pandangan hidup masyarakat setempat yang memilki hubungan dengan pemenuhan hidup secara materi maupun sosial yang diturunkan antar generasi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun