Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

5 Varian Teh Terfavorit dan Menyegarkan

24 Oktober 2023   10:07 Diperbarui: 24 Oktober 2023   10:28 288 2
Teh memang saat ini sedang menjadi salah satu bisnis minuman terpopuler dan paling laris. Bayangkan, tiap harinya ada gerai yang menjual berbagai jenis teh dengan nama es teh jumbo atau es teh krampul. Selain menjual es teh jumbo dan krampul, gerai teh yang menjamur tersebut juga menjual berbagai macam rasa teh, dimulai dari teh rasa buah, teh boba, dan juga teh susu. Dan diantara semua varian teh yang dijual di gerai, ada 5 varian teh yang paling favorit dan menyegarkan. Berikut daftarnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun