15 Desember 2023 21:18Diperbarui: 15 Desember 2023 21:351380
Hujan disertai Angin kencang merupakan fenomena alam yang sangat sering terjadi dan terdapat pengaruh yang sangat signifikan di kehidupan sehari hari. Fenomena ini sebagian besar disebabkan oleh perubahan cuaca yang tinggi dan suhu yang kuat pada daerah atau wilayah tersebut serta adanya intensitas hujan yang tinggi.Â
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.