Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tradisi Suro Masyarakat Jawa

12 September 2023   21:43 Diperbarui: 12 September 2023   22:03 43 0
Suku Jawa merupakan suku terbesar di indonesia dari total populasi suku lainnya. Salah satu tradisi yang masih dipertahankan di suku Jawa adalah Ritual Bulan suro. Ritual Bulan Suro merupakan ritual yang dilaksanakan oleh masyarakat Jawa dengan keyakinan bahwa ritual ini dapat menghindari kesialan, bencana, dan musibah. Ritual ini dikerjakan disertai dengan berbagai kegiatan, antara lain seperti puasa, mengadakan sesaji atau tumpengan dan lain sebagainya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun