Wakil Rektor I USCND , Marida Fitriani , MP mengajak pengurus Pemerintahan Mahasiswa untuk menjadi mahasiswa yang bermanfaat dengan sebisa mungkin mengambil setiap kesempatan agar memiliki banyak pengalaman dan jadikan masa ini wadah  mengembangkan diri serta selanjutnya berkontribusi kepada bangsa dan negara .
Hal ini untuk menjawab berbagai tantangan kedepan yang tentunya menuntut peran dan langkah para mahasiswa / pemuda yang akan dan telah dilakukan .