Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Berapa Jumlah Minimal Botol Susu Anak?

2 Maret 2018   09:56 Diperbarui: 2 Maret 2018   10:25 2237 0
Banyak orangtua yang memberikan susu pada anak mereka, baik susu formula maupun susu sapi. Perlu digarisbawahi bahwa yang disebut susu formula hanyalah susu untuk bayi (usia di bawah 1 tahun). Disebut demikian karena susu tersebut formulanya disesuaikan dengan kebutuhan bayi, yaitu ASI. Berbeda dengan susu formula, susu untuk anak di atas 1 tahun tidak memiliki baku emas khusus. Karenanya kandungannya dapat berbeda antara merek satu dengan lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun