“Penyakitnya sudah akut jadi bahaya sekali.” Demikian yang sering saya dengar dari gosip ibu-ibu yang biasanya baru pulang menjenguk salah seorang keluarganya. Pernyataan yang membuat saya memutar mata.
“Penyakitnya sudah akut jadi bahaya sekali.” Demikian yang sering saya dengar dari gosip ibu-ibu yang biasanya baru pulang menjenguk salah seorang keluarganya. Pernyataan yang membuat saya memutar mata.