Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

KKN MBKM Fakultas Hukum Gelar Klinik Bantuan Hukum Pertanahan di Surabaya

18 Desember 2024   20:40 Diperbarui: 18 Desember 2024   19:41 46 0
Surabaya, 7 Desember 2024 - Mahasiswa KKN MBKM Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya mengadakan acara Klinik Bantuan Hukum Pertanahan di RW 04, Kelurahan Babatan, Kecamatan Wiyung, Kota Surabaya. Acara ini bertujuan untuk membantu warga setempat yang menghadapi masalah terkait pertanahan, seperti sertifikasi tanah, hak atas tanah, dan sengketa tanah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun