Yogyakarta (12/01),Gembiraloka merupakan tempat liburan dan wadah untuk memperluas wawasan tentang dunia fauna.Kebun Binatang Gembiraloka menawarkan berbagai kelebihan diantanya biaya tiket murah,membuat Gembiraloka tidak pernah sepi dari pengunjung.