Nenek moyang kita jaman dulu sangat memahami hubungan dengan lingkungan. Mereka sadar bahwa tidak ada satu makhluk pun bisa hidup sendiri. Adanya hidup saling ketergantungan telah diresapi dengan baik sehingga mereka menyampaikan ungkapan rasa terima kasih atau syukur melalui persembahan yang dikenal pada saat ini sebagai sesajen atau mungkin bisa dimakanai sebagai sesaji.
KEMBALI KE ARTIKEL