Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Kartosoewiryo dan Yusuf Tauziri

17 Februari 2017   13:33 Diperbarui: 17 Februari 2017   13:47 1539 1
            Sering terjadi, musuh terkuat adalah sahabat terdekat. Ini berlaku bagi Kartosoewiro, sang Imam Negara Islam Indonesia (NII) dan Yusuf Tauziri. Persahabatan itu terjalin sekitar 20 tahun. Kiai Yusuf Tauziri mengenal Kartosoewiryo ketika menjadi anggota Dewan Sentral Partai Sarekat Islam Indonesia (PSII) pada sekitaran tahun 1931-1938. Hubungan mereka akrab. Yusuf adalah salah seorang penasehat utama sekaligus guru Kartosoewiryo dalam hal ilmu keislaman. Keluarga keduanya juga dikenal sebagai pejuang melawan penjajah Belanda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun