Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Pemahaman Masyarakat akan Perbuatan Merendahkan Kehormatan dan Keluhuran Martabat Hakim (PMKH)

25 September 2023   01:00 Diperbarui: 25 September 2023   01:21 117 1
Peradilan merupakan proses yang dapat ditempuh dalam rangka mencari keadilan terkait penyelesaian sengketa hukum yang dihadapi. Sudah menjadi tugas Hakim dalam menjalankan perannya untuk memberikan putusan yang seadil-adilnya bagi para pihak. Namun, tidak jarang banyak pihak yang kemudian tidak menerima atau kecewa dengan hasil putusan hakim. Hal ini dapat dibuktikan dengan banyaknnya kasus penyerangan terhadap martabat hakim itu sendiri. Berdasarkan data yang diperoleh sepanjang tahun 2021 setidaknya terdapat 13 kasus Perbuatan Merendahkan  Kehormatan dan Keluhuran Martabat Hakim (PMKH)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun