Jika suatu drama bertema koki sukses, maka akan banyak drama yang bertema koki. Jika ada drama berteme jurnalistik yang sukses, maka drama yang mengekor juga akan banyak. Dan isi drama tersebut sebagian besar adalah percintaan. Konsep cerita yang stagnan seperti ini membuat banyak orang Korea yang berpaling dari drama karena bosan dengan cerita yang begitu-begitu saja.
KEMBALI KE ARTIKEL